logo indomilk
Nikmatnya Susu Full Cream Creamy
Susu Full Cream menyajikan rasa segar yang cocok dikonsumsi untuk siapa saja. Terbuat dari susu segar dengan kandungan Vitamin A, B2, D, Fosfor dan Kalsium yang memiliki manfaat banyak untuk tubuh. Memberikan rasa milky yang lebih intens dan tekstur lebih tebal ketika disajikan.
Kini dengan formulasi terbaru, susu UHT Good Milk bisa di-frothing. Bagus untuk minuman dingin karena teksturnya lebih padat walaupun es di dalam campurannya mencair. Dapat dikombinasikan juga dengan berbagai bahan baku lain seperti kopi robusta hingga minuman dengan bahan dasar bubuk atau sirup.
Good Milk Full Cream diolah dengan baik dan tetap memertahankan kandungan nutrisi alami baik yang ada pada susu. Bisa disimpan lebih lama sampai sembilan bulan di suhu ruang. Jadi pilihan terbaik dan praktis untuk menemani setiap kegiatan kapan pun dan di mana pun.
Susu UHT
ketahui distributor kami
arrow
  • 25
    Prambanan Kencana - Bali
    Jl. By Pass Ngurah Rai No. 106, Kertalangu, DENPASAR, BALI
    Telp. (0361) 4721313
  • 25
    Inti Surya - Medan
    Jl. K.L Yos Sudarso KM 11,5, Komplek Pergudangan
    Jade Square, Kel. Titi Papan, Kec. Medan Deli,
    KOTA MEDAN, SUMATERA UTARA
    Telp. (061) 8881 0218 / 6856 681
    Fax. (061) 6856 867
  • 25
    Kiano Sukses Abadi - Jambi
    Jl. Kebersihan (Talang gulo) Lingkar Selatan No. 80 RT 26 Kel. Kenali Asam Bawah Kec. Kotabaru. Jambi
    Telp/Fax : 0741-3041335
    Email : kianosuksesmandiri@yahoo.com
  • 25
    Mawar Tunggal Perkasa - Palembang
    Jl. Mayor Ruslan Gg. Tunggal No. 909, PALEMBANG
    Telp. (0711) 3714 30 / 3708 66 / 68
    Faks. (0711) 3109 16
  • 25
    Multi Agri Bestfood - Pekanbaru
    Jl. Hangtuah Simpang Wates No. 06 RT 003 RW 009
    Kel. Rejosari, Kec. Tenayan Raya, Kota Pekanbaru, Riau 28131
    Telp. 0878-2704-7727
  • 25
    Prambanan Kencana - Palembang
    Jl. Mayor HM Rasyad Nawawi No. 250, PALEMBANG, SUMATERA SELATAN
    Telp. (0711) 3163 17
  • 25
    Pundi Selaras Maju - Batam
    Komplek Pertokoan Greenland Blok A1 - A2,
    Batam Centre, BATAM
    Telp. (0778) 4745 97
    Email: tanjungpinang_28@yahoo.com
  • 25
    Sinar Paramita Niaga - Bangka Belitung
    Jl. Pasar Ikan Lama Blok B 22-23, Kel. Pasar Padi,
    Kec. Girimaya, PANGKALPINANG, BANGKA
    Telp. (0717) 9108 543
  • 25
    Sinar Paramita Niaga - Lampung
    Jl. Padat Karya, Labuhan Dalam, Kec. Tj. Senang, Kota Bandar Lampung, Lampung 35141
  • 25
    Surya Garuda Mas - Padang
    Jl. AR. Halim No. 35 Padang, Sumatera Barat
    Telp. 0751-28926
    Faks. 0751-810579
  • 25
    Surya Nasional - Makassar
    Jl. Dr. Wahidin Sudiro Husodo No. 196, MAKASSAR
    Telp. (0411) 3618 351
    Faks. (0411) 3610 409
  • 25
    Aneka Sumber Boga - Balikpapan
    JL Jend Sudirman No. 05 Kel Kelandasam Ilir Kec. Balikpapan Kota Balikpapan, KALIMANTAN TIMUR
  • 25
    Prambanan Kencana - Banjarmasin
    Kawasan Pergudangan Bumi Basirih A12,
    Jl. Gubernur Soebardjo, Basirih selatan, Kec. Banjarmasin Sel., Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan 70241
    Telp. (0511) 6724116
  • 25
    Prambanan Kencana - Makassar
    Pergudangan Parangloe, Blok K-1 No. 5A, Biring Kanaya, MAKASAR, SULAWESI SELATAN
    Telp. (0822) 5115 2100
KATEGORI DISTRIBUTOR :
25
PRODUK SUHU RUANG
Susu Bubuk, Susu UHT, Kental Manis, Susu Evaporasi, Butter Asin
4
PRODUK SUHU DINGIN
Susu Segar (Pasteurisasi), Butter Tawar
-18
PRODUK SUHU BEKU
Es Krim